Model Rambut Pria

Thursday, November 24, 2011
Intan Hair and Beauty - Sesuai dengan permintaan sahabat blogger yang lain, ada yang request model rambut Pria dan Wanita. Jadi saya mau membuat artikel satu-satu dulu, mau hemat energi dulu nih para sahabat blogger. :)

Pada umunya pria di Indonesia hanya menyukai bebearpa  model rambut saja seperti :

1. Botak
Botak adalah sejenis pangkasan yang tidak memiliki sehelai rambut alias licin
hehehe..Lucu
Saran : Jangan Pakai model seperti ini yah, jelek banget ihh serem banget



2. Mohawk

Mohawk adalah sejenis gaya rambut yang fenomenal, unik dan nyentrik karena sangat berbeda dengan penataan rambut pada umumnya. Gaya rambut ini pada umumnya memotong habis bagian sisi kiri dan kanan, kemudian menyisakan bagian tengahnya saja dari depan hingga kebelakang. Sekilas memang serupa dengan bentuk rambut kuda.


3. Cepak
Sejeni rambut yang panjangnya cuman 1 cm saja, dan gaya rambut yang biasa




4. Emo
 Emo adalah sejenis rambut yang tren teratas, biasanya gaya seperti ini di pakai oleh kaum di luar negeri. Trend rambut berponi yang disisir rapi kesamping menutupi mata dan pendek pada bagian belakang adalah ciri utama Emo. Potongan rambut ini dikenal banyak remaja setahun belakangan ini. Seperti potongan rambut Iyan Kasela vokalis band Radja, Kangen band dan masih banyak lagi. Emo Style ini dijuluki rambut berat sebelah.



Perhatian :
Tapi kebanyakan model rambut yang biasa aja atau cepak, tapi anak jaman sekarang ni kebanyakan mohawk dan emo style hair.
Kalau saya bandingin, lebih bagus emo hair style di bandingin mohawk abis mohawk keliatan serem dan gembel, hehehe

Gimana yah menurut anda??

0 comments:

Post a Comment